KALIMAT DEDUKSI SECARA LANGSUNG

1. Pola Kalimat :

Semua S adalah P.
Sebagian P adalah S.

Contoh kalimat :
-Semua mobil adalah harganya mahal
Sebagian harga mobil adalah mahal
-Semua kayu adalah pohon
Sebagian pohon adalah kayu

2. Pola kalimat :

Tidak satupun S adalah P.
Tidak satupun P adalah S.

Contoh kalimat :
-Tidak satupun tumbuhan memiliki telinga.
Tidak satupun telinga yang dimiliki tumbuhan.
-Tidak satupun manusia pemakan bangkai.
Tidak satupun bangkai dimakan manusia.


3. Pola Kalimat :

Semua S adalah P.
Tidak satupun S adalah tidak P.

Contoh Kalimat :
-Semua racun adalah berbahaya
Tidak satupun racun adalah tidak berbahaya
-Semua HP adalah di charger
Tidak satupun HP adalah tak di charger

4. Pola kalimat :

Tidak satupun S adalah P.
Semua S adalah tidak P.

Contoh kalimat :

-Tidak satupun mahasiswa berumur di bawah 13 tahun.
Semua mahasiswa tidak berumur di bawah 13 tahun.
-Tidak satupun manusia yang menyukai kejahatan.
Semua manusia tidak menyukai kejahatan.


5. Pola Kalimat :

Semua S adalah P.
Tidak satupun S adalah tidak P.
Tidak satupun tidak P adalah S.

Contoh Kalimat:

-semua sepeda adalah mempunyai ban
tidak satupun sepeda adalah mempunyai ban
tidak satupun tak mempunyai ban adalah sepeda
-semua kalajengking adalah beracun
Tidak satupun kalajengking yang tak beracun
Tidak satupun yang tak beracun adalah kalajengking


Kalimat Deduksi secara Tidak Langsung

1. Silogisme Kategorial

Contoh Kalimat:

- Semua Manusia memiliki sifat bijaksana
Orang Tua adalah Manusia
Jadi, Orang tua memiliki sifat bijaksana
-Semua Bola adalah Bulat
Bulat adalah Bola
Jadi, Bola adalah Bulat

2. Silogisme Hipotesa

Contoh kalimat :

-Jika haus pasti saya minum air.
Saya haus saya minum.
Jadi saya minum air.
Jika tidak haus, saya tidak minum air.
Tidak haus tidak minum,
Jadi saya tidak minum air.
-Jika gelap, saya menyalahkan lampu.
Di sini gelap saya menyalahkan lampus.
Jadi saya menyalahkan lampus.
Jika tidak gelap, saya tidak menyalahkan lampu.
Disini tidak gelap saya tidak menyalahkan lampu.
Jadi saya tidak menyalahkan lampu.

3. Silogisme Alternatif

Contoh Kalimat :

- Saya akan berlibur ke Korea atau Jepang.
Saya berlibur ke Korea.
Jadi saya tidak akan berlibur ke Jepang.
-Pak Budi adalah seorang pilot atau masinis
Pak Budi seorang pilot
jadi bukan masinis

4. Silogisme Entimen

Contoh kalimat :

-Saya minum karena saya haus.
-Jika gelap maka saya menyalahkan lampu.

5. Rantai Deduksi

Contoh Kalimat :

-Semua buah belimbing masam rasanya. (hasil generalisasi) Kali ini saya diberi lagi buah belimbing. Sebab it, buah belimbing ini juga pasti masam rasanya. (deduksi) Saya tidak suka akan buah-buahan yang masam rasanya. (induksi: generalisasi) Ini adalah buah belimbing masam. Sebab itu, saya tidak suka buah belimbing ini (deduksi) Saya tidak suka makan apa saja, yang tidak saya senangi (induksi: generalisasi) Saya tidak suka buah ini. Sebab it saya tidak akan memakannya. (deduksi)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "KALIMAT DEDUKSI SECARA LANGSUNG"

Posting Komentar